Gorden Minimalis
Merawat Dan Membersihkan Gorden Minimalis
Merawat dan Membersihkan Gorden sama dengan merawat rumah agar tetap indah. Gordyn atau Tirai merupakan dekorasi yang sering kali diabaikan. Kebanyakan pada umumnya, orang-orang memberi baru dibanding merawatnya.
![]() |
Gorden Minimalis |
Mencuci gorden merupakan pekerjaan agak merepotkan, terlebih gorden yang berukuran besar dan tebal.
- Pencucian minimal 3 bulan sekali wajib dilakukan.
- Untuk perawatan maksimal, sebelum membersihkan gorden periksalah setiap instruksi manufaktur dan bacalah petunjuk setiap label yang ada pada gorden. Perlu anda ketahui, tidak semua gorden bisa dicuci dengan cara yang sama. Ada beberapa gorden perlu melakukan dry cleaning, misalnya gorden yang memiliki model lipit-lipit. Selain itu, jangan mencuci gorden yang tidak dilabeli sebagai bahan yang dapat dicuci.
- Untuk gorden tanpa lipit=lipit ada dapat mencuci sendiri dirumah. Namun jangan lupa melepas kawat, smock ring, dan besi yang ada pada gorden.
- Bersihkan debu dan kotoran yang menempel pada permukaan gorden dengan vacuum cleaner, kain basah, atau kemonceng.
- Jika anda ingin mencuci dengan mesin cuci, usahakan mesin cuci jangan sampai melebihi kapasitas dengan cucian-cucian kotor lainnya, agar gorden dapat bergerak bebas.
- Untuk gorden yang tipis atau halus, bisa dicuci secara manual menggunakan tangan dan digosok dengan lembut.
- Untuk penjemuran gorden usahakan tidak dibawah sinar matahari langsung demi menjaga keawetan warnanya.
- Untuk mencuci cincin gorden yang berkarat, masukan cincin ke dalam air cuka panas untuk mengembalikan kilaunya. Sementara, untuk membersihkan tiang gorden yang kusam dapat digunakan air sabun.
Cari Gorden atau tirai model Minimalis, Blind, dan Shade dengan harga murah?
Kenapa pilih Gorden Minimalis dari Shinta Jaya Decoration?
- Bahan kain yang kami gunakan ASLI dan berkualitas terbaik, baik bersumber dari impor maupun lokal
- Garansi komponen Gorden Minimalis adalah 5 tahun
- Kami menawarkan jasa survey GRATIS ke tempat Anda
- Kami mempunyai banyak pilihan motif dan warna sesuai selera anda
- Kami menawarkan harga yang MURAH dan sudah termasuk jasa pemasangan di tempat Anda
- Kami bekerja tepat waktu dan proses dari pemesanan sampai pemasangan sangat cepat
- Kami memberikan GARANSI 100% uang kembali terhadap semua produk dan jasa yang kami jual kepada anda, menjadikan kami sebagai toko gorden dan blind yang terpercaya
- Kami telah berpengalaman lebih dari 9 tahun dan berhasil menangani banyak sekali contoh kasus berbeda, baik untuk rumah, kantor, ruko, mall, rumah sakit, dll
- Kami menawarkan jasa konsultasi GRATIS dengan interior designer kami untuk menyesuaikan produk pilihan Anda dengan kondisi tempat tinggal Anda
Kami sangat mengerti, oleh karena itu Shinta Jaya Decoration menyediakan fasilitas Survey dan Konsulasi GRATIS. Kami akan memperlihatkan buku katalog lengkap beserta sample model dan bahan kain yang anda cari. Saat survey kami tentu akan melihat situasi lokasi (ketinggian, lebar bidang, objek di sekitar) agar bisa membandingkan dan melihatnya detil serta bisa memberi saran tepat sesuai dengan kebutuhan anda berdasarkan dari pengalaman kami.
Bagaimana Cara Mendapatkan Fasilitas ini?
Untuk lebih jelasnya, anda bisa kunjungi ShowRoom kami di Ruko Bidex A-16 BSD Serpong, Tanggerang Selatan
EmoticonEmoticon